Bagikan:

De Gea Yakin Bisa Kalahkan Man City

Penjaga gawang Manchester United, David de Gea, meyakini timnya memiliki kesempatan untuk menang di derby Manchester saat diharuskan meladeni tuan rumah Manchester City dalam lanjutan Liga Primer Inggris, besok malam.

OLAHRAGA

Sabtu, 01 Nov 2014 20:38 WIB

Author

Eric Permana

De Gea Yakin Bisa Kalahkan Man City

manchester united

KBR - Penjaga gawang Manchester United, David de Gea, meyakini timnya memiliki kesempatan untuk menang di derby Manchester saat diharuskan meladeni tuan rumah Manchester City dalam lanjutan Liga Primer Inggris, besok malam.


Pemuda 23 tahun yang baru saja diumumkan sebagai pemain terbaik klub edisi Oktober itu menyebut kepercayaan diri skuat Setan Merah tengah berada di puncak menyusul keberhasilan menahan imbang sang pemuncak klasemen Chelsea pada akhir pekan kemarin. (Goal)


Editor: Antonius Eko 


Kirim pesan ke kami

Whatsapp
Komentar

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!

Kabar Baru Jam 7

Strategi Perempuan Pengemudi Ojol Mengatasi Cuaca Ekstrem (Bag.4)

Arab Saudi Bangun Taman Hiburan Bertema Minyak di Tengah Laut

Menguji Gagasan Pangan Cawapres

Mahfud MD akan Mundur dari Menkopolhukam, Jokowi: Saya Sangat Hargai

Most Popular / Trending