Bagikan:

KPU Nunukan Kosong, Kinerja Panwas Terganggu

Kekosongan jabatan anggota KPU Kabupaten Nunukan Kalimantan Utara mulai mengganggu tahapan Pemilu 2014. Anggota Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Nunukan Rahman mengakui kesulitan mengawasi pengunaan dana kampanye partai peserta pemilu karena belum mend

NUSANTARA

Rabu, 12 Feb 2014 12:10 WIB

KPU Nunukan Kosong, Kinerja Panwas Terganggu

Nunukan, Kalimantan Utara, KPU, Panwaslu, Pemilu 2014

KBR68H, Nunukan - Kekosongan jabatan anggota KPU Kabupaten Nunukan Kalimantan Utara mulai mengganggu tahapan Pemilu 2014.

Anggota Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Nunukan Rahman mengakui kesulitan mengawasi pengunaan dana kampanye partai peserta pemilu karena belum mendapat laporan dana kampanye dari KPU.

"Sampai sekarang laporan awal dana kampanyenya belum diberikan kepada kami. Apakah dana kampanye ini sesuai yang dilaporkan dengan realita di lapangan. Saya sudah beberapa kali bertanya, katanya ini adalah kewenangan KPU, sementara komisioner disini kosong," jelas Rahman.

Anggota Panitia Pengawas Pemilu Kabupaten Nunukan Rahman menambahkan, kekosongan jabatan anggota KPU Kabupaten Nunukan juga menghambat penentuan lokasi rapat umum.

Di samping itu, sampai kini KPU Nunukan juga belum melakukan pendataan pemilih khusus. Masa tugas lima anggota KPU Nunukan berakhir pada 19 Januari lalu.

Editor: Agus Luqman

Kirim pesan ke kami

Whatsapp
Komentar

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!

Kabar Baru Jam 7

Strategi Perempuan Pengemudi Ojol Mengatasi Cuaca Ekstrem (Bag.4)

Arab Saudi Bangun Taman Hiburan Bertema Minyak di Tengah Laut

Menguji Gagasan Pangan Cawapres

Mahfud MD akan Mundur dari Menkopolhukam, Jokowi: Saya Sangat Hargai

Most Popular / Trending