Bagikan:

Klub Irlandia Undang Zayn Malik Hadir di Stadion

Irlandia Finn Harps mengundang bekas personil One Direction, Zayn Malik untuk menyaksikan langsung pertandingan melawan Cobh Ramblers

BERITA | OLAHRAGA

Jumat, 27 Mar 2015 09:21 WIB

Klub Irlandia Undang Zayn Malik Hadir di Stadion

Zayn Malik (foto: redfm.ie)

Klub divisi satu liga sepak bola Irlandia Finn Harps mengundang bekas personil One Direction, Zayn Malik untuk menyaksikan langsung pertandingan melawan Cobh Ramblers, Jumat (28/3/2015) waktu setempat.

Setelah tak aktif lagi di 1D, Finn Harps siap mengisi kesibukan Malik dengan mengajaknya hadir di Finn Park. Bahkan klub itu menawarkan diskon 50 persen jika penyanyi berusia 22 tahun itu ingin membeli makanan.

Klub berharap kehadiran Malik bisa menarik minat remaja untuk datang ke stadion. Sebelumnya, personil 1D lainnya Louis Tomlinson sempat tampil langsung bersama kesebelasan Doncaster Rovers. (goal)

Kirim pesan ke kami

Whatsapp
Komentar

KBR percaya pembaca situs ini adalah orang-orang yang cerdas dan terpelajar. Karena itu mari kita gunakan kata-kata yang santun di dalam kolom komentar ini. Kalimat yang sopan, menjauhi prasangka SARA (suku, agama, ras dan antargolongan), pasti akan lebih didengar. Yuk, kita praktikkan!

Kabar Baru Jam 7

Strategi Perempuan Pengemudi Ojol Mengatasi Cuaca Ekstrem (Bag.4)

Arab Saudi Bangun Taman Hiburan Bertema Minyak di Tengah Laut

Menguji Gagasan Pangan Cawapres

Mahfud MD akan Mundur dari Menkopolhukam, Jokowi: Saya Sangat Hargai

Most Popular / Trending